Beberapa tempat di dunia ini banyak yang aneh dan unik. Disebut aneh karena memang terjadi secara alami tanpa ada campur tangan manusia. Selain dapat membuat kita berdecak kagum karena menyaksikannya, juga bisa membuat kita lebih arif dalam menyikapi keanehan- keanehan tersebut.
1. PAMUKKALE � Turki
Adalah sebuah kolam air besar yang sangat unik karena bentuknya yang besar dan bertumpuk. Kolam ini terjadi akibat gempa besar yang melanda Turki sekitar 1 abad yang lalu.
2. MOERAKI � New Zealand
Keunikan tempat ini yaitu terdapat di pantai Otago Selandia Baru. Di pantai ini tardapat batu- batu yang berbentuk bulat dan bentuk- bentuk lain yang tampak aneh.. diantaranya terdapat batu yang memiliki guratan- guratan yang berbentuk seperti punggung kura- kura.
3. NINE HELLS OP BEPPU � Jepang
Tempat ini dinamakan Nine Hells karena di tempat ini terdapat 9 sumber mata air panas yang terbesar di dunia yang mengandung mineral berbeda beda tiap sumbernya. Dan warna dari 9 sumber mata air tersebut berbeda- beda. Tempat ini terdapat di Beppu kepulauan Kyushu Jepang.
4. LAS CANADAS � Tenerife
Tempat ini merupakan sebuah kawah terbesar yang mencapai 16 KM2 yang terdapat di puncak gunung Teide dan merupakan gununng terbesar di dunia.
5. GREAT BLUE HOLE � Belize
Sebuah lubang besar yang terletak di daratan dan lautan di wilayah kepulauan Bahama. Panjang lubang besar ini mencapai 14 KM serta mempunyai kedalaman mencapai 150 M.
6. PINTU NERAKA � Turkmenistan
Merupakan sebuah lubang besar yang mengeluarkan api yang tak pernah padam dan terletak di sebuah desa yang bernam Darvaza di Kota Karakum Turkmenistan. Lubang ini memiliki lebar 60-70 M serta mempunyai kedalaman mencapai 150 M
7. SANQINGSHAN � China
Sebuah hutan lebat yang terkenal dengan nama Taman Milik Tuhan. Menurut kepercayaan orang China di tempat tersebut tempat bertemunya 4 elemen dunia yaitu elemen air, api, udara dan tanah.
8. RACETRAK PLAYA � USA
Sebuah dataran yang sangat luas yang memiliki panas luar biasa disemua lokasinya. Tempat ini terkenal akan keanehannya. Karena disana terdapat Sailing stone. Yaitu batu- batu yang dapat bergerak sendiri dan berpindah- pindah tempat.